Selasa, 04 Mei 2010

teruntuk yang berada jauh di saanaa..

maafkan aku jika penantianmu terbayar dengan kesia-siaan.
maafkan aku jika tidak bisa memperjuangkan ini semua agar tetap bertahan.
maafkan aku yang pernah menorehkan coretan kelam di hatimu.
maafkan aku yang selalu membuatmu menunggu.
maafkan aku jika kisah kita tak berakhir indah.
maafkan aku yang telah memberi harapan.
maafkan aku yang telah memberi kesempatan.
maafkan aku yang tak bisa menjadi seperti yang kau mau.
maafkan aku jika aku tak dapat mengertikanmu.
maafkan aku karena aku baru tersadar.

maafkan aku..
maafkan aku..
walau kutau kau tak dapat melihat apa yang aku lakukan.

maafkan aku..
maafkan aku..
walau kutau kau tak dapat mendengar apa yang aku katakan.

maafkan aku..
maafkan aku..
walau kutau kau belum bisa merasakan apa yang kini kurasakan.

dengan hati, kusampaikan permohonan maaf ini.

maaf..

dan kuyakin, ada banyak kisah indah yang akan Allah berikan untuk hidup kita. semoga tak ada lagi alasan yang mengharuskanku untuk mengucap kata maaf padamu.

maaf

Tidak ada komentar: